DID YOU KNOW??
Selain Jumlah dan Jenis Makanan, Ternyata Waktu Makan Juga Mempengaruhi Berat Badan Lho!
[Did You Know?] Tahukah kamu, selain jumlah dan jenis makanan yang dikonsumsi, waktu makan juga bisa memengaruhi berat badan dan kesehatan? Ya, waktu makan dapat memengaruhi kedua hal tersebut, yang utamanya berhubungan dengan ritme sirkadian tubuh. Ritme sirkadian adalah sistem “jam internal” tubuh, berpusat pada nucleus suprachiasmaticus hipotalamus yang merupakan generator utama untuk ritme sirkadian endogen dan […]

